Translate

English French German Spain Italian Dutch Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified

Sebab Dia adalah Tuhan kekuatanku, bersama-Nya ku takkan goyah

Jangan Sembarang Bilang : I love You

Jangan sembarangan memilih pasangan hidup. Karena itu, sebaiknya Anda tidak sembarangan mengucapkan "I Love you", apalagi, jika Anda baru mengenal seseorang. Ada beberapa hal yang perlu Anda pertimbangkan sebelum Anda mengatakannya :

  1. Apakah Anda memang benar-benar mencintainya? Anda harus benar-benar mencintai orang tersebut bukan hanya sekedar tertarik.
  2. Spontan atau direncanakan? Rencanakan kapan Anda akan mengatakannya. Buatlah sebuah momen yang membuat pasangan Anda terkesan sehingga dia akan mengingatnya seumur hidupnya.
  3. Apakah waktunya tepat? Rencanakan waktu yang tepat sehingga Anda bisa nyaman mengatakannya. Ketika pasangan Anda dalam suasana hati bahagia dan nyaman akan memudahkan Anda mengambil hatinya.
  4. Lebih baik menunjukkan, atau mengatakannya? Tunjukan cinta Anda! Ada sebuah pepatah yang mengatakan bahwa perbuatan berbicara lebih keras daripada kata-kata saja. Sadarilah bahwa kehadiran Anda dan perbuatan Anda akan memperkuat makna dari kata " I Love You" Anda.

Sumber : jawaban.com

Comments

No responses to “Jangan Sembarang Bilang : I love You”

Posting Komentar